Skip to main content

Posts

Featured

DEMODEX CANIS Klasifikasi Demodex Canis        Demodex canis adalah ektoparasit yang termasuk dalam tungau. Menurut Soulsby (1928) dan Nahm (1997) Klasifikasi Demodex Canis adalah sebagai berikut: Filum       :  Artopoda Kelas        :  Arachnida Ordo        :  Parasitiformes Subordo   :  Prostigmata                   Famili       :  Demodicidae                Genus      :  Demodex Spesies     :  Demodex canis Morfologi dan Bioekologi Demodex Canis Morfologi Demodex Canis Demodex Canis memiliki bentuk tubuh memanjang seperti wortel atau cacing dengan ukuran yang bervariasi, umumnya memiliki panjang 0,25 mm dan lebar 40 μm. Tubuh tungau terdiri atas kepala dan thoraks yang menyatu. Abdomen yang panjang, dilengkapi dengan empat pasang kaki yang pendek, tumpul dan terdiri atas lima ruas. Bagian mulut memiliki sepasang palpus dan chelicerae serta hipostom tunggal.   Gambar 2 Morfologi Demodex Canis Bioekologi Demodex Canis Daur Hidup           Daur

Latest Posts